Henys Cake

.

Resep Bakwan Jagung

Share this:




BAHAN-BAHAN:
2 buah jagung manis, sisir kasar
2 batang daun bawang, iris halus
5 buah cabai rawit, iris halus
3 butir telur, kocok sebentar
200 ml air
100 gram tepung terigu
50 gram tepung beras
2 batang daun seledri, iris kasar
minyak goreng secukupnya
BUMBU-BUMBU HALUS:
6 butir bawang merah
3 siung bawang putih
½ sendok teh lada halus
1 sendok teh garam halus
INI CARA MEMBUATNYA:
1. Campur jagung manis, tepung terigu, tepung beras, daun seledri, daun bawang, cabai rawit, telur, air, dan bumbu halus, aduk rata.
2. Siapkan pan dadar kecil, tuang 2 sdm adonan bakwan, lebarkan bentuk bulat. Masak sampai bakwan menyatu.
3. Panaskan minyak, masukkan bakwan jagung, goreng sampai bakwan berwarna kuning kecokelatan. Angkat tiriskan.
4. Sajikan bakwan dengan cabai rawit.

Kurang lebih untuk 8 Orang
Share this:

Artikel Terkait Lainnya:

0 comments:

Posting Komentar

Sobat Bisa berkomentar dan mencantumkan link Sobat,Blog ini Dofollow Blog Community

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More